HUBUNGI KAMI
PUSAT BANTUAN HELLO MITSUBISHI
F.A.Q.
Layanan apa yang tersedia di Bosowa Berlian Motor?
Di Bosowa Berlian Motor Anda dapat melakukan pembelian mobil baru Mitsubishi dengan komparasi opsi cicilan dari beragam mitra pembayaran (financing) kami.
Berapa minimal biaya pemesanan kendaraan (Booking Fee)?
Mnimal biaya pemesanan kendaraan sebesar Rp. 1.000.000,-
Dokumen apa yang diperlukan untuk membeli mobil mitsubishi?
- Pembelian mobil secara tunai hanya membutuhkan KTP & KK.
- Pembelian mobil secara kredit akan membutuhkan kelengkapan dokumen yang didasari pada jenis profesi dan status menikah Anda. Detail daftar dokumen yang harus disiapkan sebagai berikut:
Perorangan
KTP Suami + Istri. |
KK (Kartu Keluarga). |
NPWP (Nomor Pokok Wajib Pajak). |
Rekening buku tabungan / Rekening koran 3 bulan terakhir. |
Rekening listrik / PBB (Pajak Bumi dan Bangunan). |
Perusahaan
KTP Seluruh Direksi dan Komisaris. |
Akte pendirian & penyesuaian + SK – Menkeu (Menteri Keuangan). |
NPWP. |
Surat Keterangan Domisili. |
TDP (Tanda Daftar Perusahaan). |
SIUP (Surat Ijin Usaha Perdagangan). |
Apa saja yang termasuk dalam harga kredit?
Harga cicilan Hello Mitsubishi Flexible Payment sudah termasuk asuransi comprehensive / all risk / TLO.
Bagaimana Mekanisme Pembayaran di Bosowa Berlian Motor?
Setiap pembayaran dilakukan melalui tunai, transfer, auto-pay baik kartu kredit atau pendebetan rekening tabungan.
Berapakah Jangka Waktu Kontrak Leasing?
Jangka waktu kontrak dimulai dari 12 s/d 60 bulan
KRITIK & SARAN
Sampaikan Kritik dan Saran Anda disini
CONNECT
TETAP TERHUBUNG DENGAN KAMI